Sarana dan Perangkat Lembaga Sertifikasi Profesi Politeknik Negeri Lampung

  1. LSP Polinela (Politeknik Negeri Lampung) berkantor di kampus Politeknik Negeri Lampung dan memliki sarana kerja yang memadai.
  2. LSP Polinela (Politeknik Negeri Lampung)  mempunyai program kerja yang mencerminkan pelayanan kepada peserta didik untuk memproleh standar kompetensi yang dibutuhkan di dunia usaha dan dunia industri dan sekaligus menjadikan LSP Mandiri.
  3. LSP Polinela (Politeknik Negeri Lampung) memiliki perangkat kerja yang meliputi: a) Standar kompetensi dan Materi Uji Kompetensi, b) Pedoman pelaksanaan sertifikasi termasuk tata cara penetapan Tempat Uji Kompetensi, c) Kualifikasi kompetensi, d) Sistem pengendalian pelaksanaan sertifikasi.